RESEP LELUHUR :ASINAN BOGOR







Kota Bogor yang terkenal dengan asinan nya dan selalu berhawa dingin maka dari itu sering disebut Kota Hujan, di Musim PengHujan Seperti ini memang lebih Cucok Selalu agar kita makan Asinan, Rujak dan teman teman...nah maka dari itu kita cobi membuat sendiri.


Bahan-bahan Asinan bogor

250 gr tempe, potong dadu, goreng
250 gr taoge, rebus
3 buah cabai merah, ulek kasar
1 lembar kol, iris halus
100 cc air
Gula, garam, cuka secukupnya


Cara Membuat Asinan Tempe bogor

Semua bahan dicampur menjadi satu.
Dinginkan dengan lemari es.
Hidangkan dengan keadaan dingin.
Untuk 4 porsi

Selamat Mencobi...!
Tag : KhasDaerah
Back To Top