Mengatasi Kulit Kaki Kusam Dan Kering


Mengatasi Kulit Kaki Kusam Dan Kering

gampang-gampang susah. Tentu saja jika anda memiliki kulit kusam akan sangat mengganggu penampilan. Karena jika kulit kusam dan kering akan membuat seseorang terlihat lebih tua di banding dengan usia sebelumnya.

Kaki adalah salah satu bagian tubuh yang sangat rentan terkena kulit kusam, karena kaki merupakan bagian tubuh yang jauh dari jantung sehingga suhu tidak sehangat yang berada didekat jantung dan cenderung kulit menjadi kering. Namun pada sebagian kaum wanita, kaki menjadi salah satu aset menunjang penampilan.




Dalam dunia kesehatan, kulit kusam atau kering lebih dikenal dengan sebutan Iktiosis. Iktiosis adalah hilangnya kelembaban pada lapisan Epidermis yang akan memberi dampak negatif bagi kulit. Akibat kurangnya vitamin dan kelembaban akan mengakibatkan kulit menjadi kusam, lebih sensitif, timbul kemerahan pada kulit, lebih sensitif jika terkena langsung paparan sinar matahari atau pada saat pergantian cuaca. Nah, jika anda ingin memperoleh kulit kaki yang lembab, lebut dan halus. Bisa anda memperaktekkan cara alami berikut :



CARA MENGATASI KULIT KAKI KUSAM DAN KERING DENGAN BAHAN-BAHAN ALAMI

Perbanyak Minum Air Mineral

Seperti yang kita ketahui bahwa air sangat baik untuk kesehatan tubuh kita. Dengan mengkonsumsi minum air mineral cukup dapat mampu mencegah kulit kusam dan kering. Konsumsilah air sebanyak 2,5 liter per hari atau setara dengan 8 gelas setiap hari, agar tubuh menjadi segar dan kulit anda menjadi lebih lembut dan mulus.

Memakai Minyak Zaitun

Minyak zaitun memiliki manfaat yang luar bias bagi tubuh manusia. Harganya relatif terjangkau untuk semua kalangan. Merawat kulit kusam dan kering dengan minyak zaitun merupakan cara yang gampang untuk mengembalikan elastisitas kulit dan mengatasi kulit kusam atau kering karena minyak zaitun memberikan kelembaban kulit. Caranya mudah oleskan pada kulit yang kusam atau kering, anda bisa lakukan setiap hari setelah mandi.


Mengosok Kulit ( Scrub )

Basahi kulit kaki yang kusam dan kering dengan air, anda bisa mengosoknya menggunakan kain halus ( waslap ) sampai merata. Karena dapat mengeluarkan sel kulit mati yang ada di kulit.

Jangan Mengaruk Kaki Yang Kering

Jika kaki yang kusam dan kering terasa gatal jangan di garuk karena akan berakibat kulit kaki menjadi bersisik. Sebaiknya anda kompres dengan air dingin untuk menghilangkan rasa gatal.

Baca Juga : Menghilangkan bekas jerawat tanpa Bekas


Mengkonsumsi Makanan Yang Bergizi

Konsumsilah setiap hari sayur-sayuran dan buah-buahan untuk menjaga kesehatan kulit kita sehingga terhindar dari kulit kusam dan kering. Hindari minuman yang memabukkan (alkohol) dan mengandung kafein.


Semoga bermangfaat
Tag : Kesehatan
Back To Top