Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh Terbaru Minggu Ini
1. Menjaga kelembaban rambut
Minyak zaitun dapat melindungi kutikula yang tidak terlindungi secara maksimal. Minyak zaitun dipercaya memiliki distribusi kimia yang setara dengan sebum manusia. Minyak zaitun dapat mengobati kutikula yang rusak dan menjaga kelembaban pada rambut keriting anda.
2. Mengatasi rambut pecah-pecah
Minyak zaitun juga bermanfaat untuk mengatasi rambut pecah-pecah pada rambut keriting. Rambut pecah-pecah akan membuat penamplan rambut anda terlihat kering dan mengganggu penampilan anda. Rambut pecah-pecah dapat diakali dengan memotong ujung rambut agar rambut pecah-pecah hilang dan akan tumbuh rambut baru lagi. Rambut pecah-pecah merupakan suatu ciri-ciri rambut mati yang harus dihindari dan diobati.
3. Menguatkan dan melembabkan rambut
Menguatkan dan melembabkan rambut merupakan keinginan semua orang, dengan minyak zaitun hal itu dapat dilakukan dengan mudah. Mengoleskan minyak zaitun secara teratur akan menguatkan dan melembabkan rambut. Pastikan cairan minyak zaitun dioleskan merata pada seluruh bagian rambut anda.
4. Menghindari dari kerontokan rambut
Kerontokan rambut merupakan hal harus dihindari, kerontokan rambut akan menyebabkan kebotakan rambut apabila kerontokan terjadi secara berlebihan. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk mengantisipasi rambut rontok salah satunya adalah menggunakan minyak zaitun. Karena minyak zaitun mengandung bahan yang dapat mengatasi masalah rambut. Dalam minyak rambut terkandung asam lemak tak jenuh dan mengandung antioksidan seperti vitamin E. Semua vitamin ini berguna untuk memelihara dan memperkuat akar rambut. Sehingga minyak zaitun sangat bermanfaat untuk cara mengatasi rambut rontok.
5. Membersihkan kulit kepala
minyak zaitun berperan dan bermanfaat sebagai pembersih kulit kepala. Mencegah pembentukan hormon DHT yang sangat membahayakan bagi kesehatan rambut anda. Pertumbuhan rambut lambat yang menghasilkan rambut anda menjadi tipis dan rambut anda tidak bisa tumbuh normal. Dengan menggunakan minyak zaitun hormon DHT akan sulit berkembang dan mengamankan kulit kepala anda dan membuatnya bersih.
Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh Terbaru Minggu Ini
6. Membasmi kutu
Minyak zaitun juga efektif untuk mengatasi kutu yang bersarang di kepala. Adanya kutu sangat mengganggu karena gatal yang dirasakan akan mengganggu kegiatan sehari-hari terlelbih bakteri dikulit kepala ini menular. Sehingga minyak zaitun merupakan senjata ampuh untuk membasmi kutu rambut.
7. Menyuburkan rambut
Rambut keriting juga memerlukan vitamin untuk menyuburkan rambut. Dengan menggunakan minyak zaitun yang mengandung vitamin B dan vitamin D yang diperlukan untuk menyuburkan rambut. Memiliki rambut subur dan indah akan meningkatkan penampilan menjadi lebih menarik dan unik. Minyak zaitun lebih mudah ekonomis dan mudah untuk ditemukan di minimarket sekitar anda.
Lihat Juga : Berbagai Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh
8. Meluruskan rambut keriting
Bagi anda yang ingin meluruskan rambut keriting anda, minyak zaitun juga berfungsi untuk meluruskan rambut keriting. Kandungan yang terdapat minyak zaitun berguna untuk menyehatkan rambut, dan dapat digunakan sebagai pelembaba alami. Cocok untuk menjadikan rambut anda elastis dan lurus. Bahan alami seperti minyak zaitun lebih disarankan daripada menggunakan bahan kimia yang banyak memberikan dampak negatif bagi pertumbuhan rambut dan kesehatan rambut.
9. Mengatasi rambut kering dan bercabang
Minyak zaitun digunakan untuk rambut keriting yang mengembang. Caranya dengan menyiapkan juga 2 butir telur dan campurkan pada minyak zaitun. Campuran cairan ini digunakan sebagai masker rambut, cairan dioleskan merata pada seluruh bagian rambut, tunggu selama 2 jam sebelum dibilas dengan air bersih.
Itulah
Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh Terbaru Minggu Ini
Semoga bermanfaat sahabat
Tag :
Kesehatan,
Tips Sehat